Pilihan Sambal Terbaik Sajikan Cita Rasa Nusantara

Bagi masyarakat Indonesia, sambal merupakan salah satu jenis pelengkap yang wajib tersedia saat menikmati berbagai sajian dan hidangan khas nusantara. Dari sudut pandang orang-orang asli Indonesia, menyantap makanan terasa kurang nikmat tanpa kehadiran sambal. Oleh karena itu, penting bagi Anda memahami berbagai resep sambal, salah satunya adalah resep sambal terasi.

Selain memiliki banyak sekali hidangan dengan cita rasa nusantara yang berbeda di masing-masing daerahnya, Indonesia juga terkenal sekali dengan keberagaman jenis sambal yang begitu bervariasi. Ada beberapa jenis dan pilihan sambal terbaik yang bisa Anda sajikan kala menikmati hidangan khas nusantara dalam ulasan artikel berikut ini.

8 Rekomendasi Sambal Terbaik untuk Berbagai Hidangan Khas Nusantara

Seperti yang sudah sedikit dibahas, menyantap makanan apa pun akan terasa kurang jika tidak disertai sambal sebagai pelengkapnya. Untuk Anda yang gemar menyantap masakan khas nusantara, sambal tentu menjadi salah satu aspek yang wajib tersedia. Berikut ini sederet rekomendasi sambal terbaik yang bisa Anda pilih saat menikmati berbagai hidangan khas Indonesia.

1. Sambal Matah

Salah satu sambal asli Indonesia, tepatnya sambal yang berasal dari pulau Bali dan bisa Anda gunakan untuk menemani hidangan khas nusantara adalah sambal matah. Sensasi pedas dan segar dari sambal matah bisa Anda dapatkan dengan mencampurkan berbagai macam bahan-bahan mulai dari cabai merah, bawah putih, bawang merah, serai, daun jeruk yang telah diiris tipis-tipis, gula, garam dan perasan air jeruk lalu disempurnakan dengan siraman minyak panas. Sambal matah ini cocok sekali disajikan bersama aneka masakan seafood, ayam betutu hingga nasi jinggo.

2. Sambal bawang

Jenis sambal berikutnya yang menjadi salah satu sambal terpopuler di kalangan masyarakat Indonesia tidak lain dan tidak bukan adalah sambal bawang. Sambal yang cocok dipadukan untuk berbagai jenis hidangan nusantara ini biasanya terbuat dari bahan-bahan seperti cabai merah, bawang merah, bawang putih, gula, garam hingga penyedap rasa. Aroma bawang yang menggugah selera hingga pedasnya sambal yang nikmat di setiap suapan menjadi alasan mengapa sambal ini menjadi favorit di berbagai kalangan.

3. Sambal Bajak

Berikutnya ada sambal bajak yang mungkin cukup populer bagi masyarakat yang tinggal di provinsi Jawa Tengah. Sambal bajak sendiri memiliki bahan-bahan yang mudah sekali ditemukan jika Anda tertarik untuk membuatnya, mulai dari cabai merah, bawang merah, bawang putih, garam, gula merah, tomat merah, asam jawa, serai, lengkuas, daun salam, terasi hingga irisan daun jeruk. Hidangan masakan nusantara seperti contohnya ikan goreng, ayam bakar dan lain sebagainya diketahui sangat cocok jika dipadukan dengan jenis sambal yang satu ini.

4. Sambal Terasi

Resep sambal terasi menjadi rekomendasi pilihan sambal terbaik yang bisa Anda buat untuk menemani Anda saat menikmati hidangan-hidangan khas nusantara. Untuk bisa membuat sambal terasi, Anda harus mempersiapkan beberapa bahan seperti cabai rawit merah, cabai keriting merah, bawang merah, bawang putih, gula merah, garam, penyedap rasa, tomat merah, terasi dan daun jeruk. Meskipun sekilas terlihat serupa dengan sambal bajak, sejatinya bahan-bahan untuk sambal bajak diketahui lebih banyak jika dibandingkan dengan bahan-bahan yang digunakan untuk membuat sambal terasi.

5. Sambal Dabu-Dabu

Untuk Anda yang ingin menjajal sambal yang berasal dari Manado, Sulawesi Utara, maka tidak salah jika Anda mempelajari resep untuk membuat sambal dabu-dabu. Jenis sambal yang identik tersedia untuk mendampingi masakan laut seperti ikan goreng hingga ikan bakar ini diketahui memiliki berbagai bahan-bahan yang tidak terlalu sulit ditemukan.

Untuk membuatnya, Anda harus mempersiapkan cabai rawit merah, cabai rawit oranye, cabai rawit hijau, tomat hijau, tomat merah, bawang merah, perasan air jeruk nipis atau lemon, garam, penyedap rasa dan tak lupa minyak panas untuk Anda siramkan di atas sambal dabu-dabu.

6. Sambal Tomat

Berikutnya, ada sambal tomat yang bisa Anda kreasikan untuk menemani berbagai masakan khas tanah air yang Anda sajikan. Sesuai dengan namanya, bahan utama yang Anda perlukan untuk membuat tomat adalah tomat merah segar.

Di samping itu, Anda juga wajib mempersiapkan beberapa bahan-bahan lain layaknya cabai rawit kecil, bawang merah, bawang putih, terasi, garam dan gula. Bagi Anda penyuka masakan seperti sate kambing, mungkin sambal ini cocok Anda jadikan cocolan terbaik untuk sajian sate tersebut.

7. Sambal Kecap

Selanjutnya ada sambal kecap yang diketahui memiliki proses pembuatan yang cukup sederhana. Bahan yang Anda butuhkan untuk membuat sambal ini biasanya adalah cabai rawit kecil, beberapa sendok makan kecap manis, gula, garam hingga penyedap rasa. Jenis sambal yang satu ini sangat cocok sebagai cocolan beraneka jenis gorengan khususnya mendoan, salah satu makanan yang berasal dari kawasan Banyumas, Jawa Tengah.

8. Sambal Kacang

Untuk jenis sambal yang terakhir, mungkin Anda bisa mencoba sambal kacang. Sambal kacang sendiri kerap ditemukan di berbagai masakan khas nusantara seperti pecel, gado-gado, ketoprak sate ayam dan lain sebagainya. Bahan-bahan yang diperlukan di antaranya adalah kacang tanah, cabai rawit hijau, cabai keriting merah, bawang putih, gula merah, asam jawa, air matang dan garam.

Dari beberapa pilihan tersebut di atas mulai dari resep sambal terasi dan jenis sambal lainnya, Anda bisa memilih yang paling cocok sesuai dengan sajian nusantara yang hendak Anda nikmati. Dari beberapa jenis sambal yang sudah disebutkan tersebut, kira-kira sambal mana yang menarik perhatian dan hendak Anda coba?

7 Rekomendasi Resep Masakan Lezat dan Mudah

Resep masakan yang mudah namun memiliki rasa yang lezat dan juga enak itu memang sangat diburu oleh para ibu-ibu.

Berikut ini kami akan berikan 7 rekomendasi resep masakan yang enak tapi mudah untuk dipraktikkan di rumah.

Roti Goreng Isi Smoked Beef

Roti Goreng merupakan salah satu menu yang cukup sederhana, berikut ini resepnya.

Bahan yang perlu dipersiapkan:

  • Smoked Beef
  • Roti Tawar
  • Terigu
  • Tepung Roti
  • Minyak Secukupnya
  • Keju Slice
  • Saus Sambal
  • Air secukupnya

Langkah membuatnya:

Pertama kita perlu panaskan minyak sedikit dan kemudian masukkan smoked beef untuk kemudian dimasak sampai matang. Jangan lupa untuk dibalik supaya kedua sisi matang dengan sempurna.

Siapkan roti tawar, bisa kalian belah menjadi 2 dengan bentuk segitiga atau kotak. Bisa juga kalian pakai utuh tanpa di belah, tapi berarti kalian perlu memakai 2 roti tawar.

Taruh smoked beef yang sudah matang tadi di atas roti tawar dan kemudian beri saus sambal dan kemudian ratakan. Beri taburan keju slice secukupnya dan kemudian tumpuk dengan roti tawar yang lainnya.

Campurkan tepung dengan air dan kemudian aduk sampai rata, setelah itu masukkan sandwich tadi ke dalam campuran air dan tepung. Ratakan sampai semuanya sudah basah dan kemudian masukkan ke dalam tepung panir dan ratakan ke semua bagian.

Panaskan minyak yang cukup banyak dan kemudian masukkan roti yang sudah dibalur tepung panir ke dalam minyak panas. Pastikan semua bagian roti terendam dengan minyak panas dan kemudian goreng sampai berwarna coklat keemasan.

Setelah matang kalian bisa membagi 2 dalam bentuk segitiga atau kotak apabila di awal kalian tidak membelah roti terlebih dahulu.

Pangsit Ayam Kuah Pedas

Pangsit ayam kuah pedas merupakan menu yang cukup sederhana namun sangat mudah untuk dibuat juga. Berikut ini bahan-bahan yang harus disiapkan.

  • 30 lembar kulit pangsit
  • 250 gram fillet dada ayam
  • 1 butir telur
  • 3 siung bawang putih
  • Daun bawang secukupnya
  • 1 sdm saus tiram
  • Merica secukupnya
  • Garam secukupnya
  • Kaldu jamur secukupnya
  • Tepung tapioka

Berikut bahan untuk kuahnya.

  • Minyak bawang
  • Chili oil
  • Kaldu jamur
  • Penyedap
  • Merica

Berikut untuk langkah membuatnya.

Blender semua bahan kecuali tepung tapioka dan kulit pangsit, blender sampai benar-benar halus ya.

Masukkan tepung tapioka secukupnya dan kemudian aduk sampai rata.

Siapkan kulit pangsit dan masukkan adonan isian tadi ke dalam pangsit secukupnya. Kemudian bentuk kulit pangsit sesuai dengan selera.

Rebus pangsit sampai matang setelah itu campurkan semua bahan kuah dan beri air panas bekas tadi merebus pangsit. Kemudian masukkan pangsit dan masakan siap disajikan.

Tahu Kocek Khas Jember

Tahu kocek merupakan jajanan yang cukup viral, resepnya sendiri sebenarnya cukup mudah untuk dibuat di rumah lho. Berikut ini adalah bahan-bahan untuk tahunya.

  • 5 sdm Terigu
  • 10 buah tahu pong
  • 10 sdm tepung tapioka
  • garam secukupnya
  • Merica secukupnya
  • Daun Bawang secukupnya
  • Kaldu secukupnya

Sedangkan bahan untuk sambalnya adalah sebagai berikut.

  • 10 cabai rawit merah
  • 15 cabai rawit hijau
  • Garam secukupnya
  • Kaldu Secukupnya
  • 2 siung bawang putih
  • Minyak panas

Berikut langkah membuat resep masakan ini.

Campurkan semua bahan selain tahu pong dan aduk sampai rata, kemudian berikan air hangat atau panas dan aduk sampai menjadi adonan.

Potong tahu pong sehingga ada lubang dan kemudian masukkan adonan ke dalam tahu tersebut sampai cukup penuh. Setelah itu kalian kukus tahu sampai adonan matang.

Sembari mengukus tahu kalian bisa persiapkan sambal yakni dengan menguleg semua bahan sambal kecuali minyak panas. Setelah sudah halus kalian bisa tambahkan minyak panas dan aduk sambal sampai rata.

Setelah tahu sudah setengah matang kemudian goreng tahu sampai kecokelatan dan campurkan dengan sambal. Masakan siap disajikan.

Puding Milo Susu

Puding menjadi salah satu menu masakan yang sederhana dan pastinya disukai oleh anak-anak. Bagi yang ingin membuat puding Milo susu, simak bahan yang perlu dipersiapkan di bawah ini.

  • Milo sachet sekitar 2
  • Susu UHT sekitar 350 ml
  • Gula pasir secukupnya
  • 1 sdm agar-agar

Bahan untuk puding susu

  • Susu UHT 300 ml
  • Gula pasir secukupnya
  • 1 sdm agar-agar

Untuk langkah membuatnya adalah sebagai berikut.

Campurkan semua bahan untuk puding Milo dan kemudian masak dengan api sedang sampai mendidih. Setelah itu masukkan ke dalam cetakan dan biarkan dingin dengan suhu ruang lalu masukkan ke kulkas.

Campurkan bahan puding susu dan masak dengan api sedang sampai mendidih. Setelah puding Milo sudah set, maka kalian bisa tuangkan adonan puding susu ke atasnya dan kemudian tunggu mendingin. Setelah itu masukkan ke dalam kulkas lagi.

Tunggu sampai puding set dan kemudian siap disajikan.

Pisang Es Kul Kul

Es kul kul pisang ini merupakan salah satu menu jajanan paling sederhana tapi pasti anak-anak suka, berikut ini beberapa bahan yang perlu dipersiapkan.

  • Pisang
  • 150 gram coklat batangan
  • Minyak secukupnya
  • Meses
  • Tusuk Sate

Berikut langkah membuatnya.

Potong pisang dan kemudian tusukkan tusuk sate.

Panaskan coklat batangan dengan minyak dengan cara mengukus sampai coklat meleleh dan aduk sampai rata.

Celupkan pisang yang sudah ditusuk ke dalam coklat dan taburi meses ke seluruh bagian dan didinginkan di freezer. Setelah dingin maka siap disajikan.

Sotong Goreng

Sotong goreng juga jajanan yang banyak disukai anak-anak, berikut ini bahan yang perlu dipersiapkan.

  • 8 sdm terigu
  • 2 sdt gula pasir
  • 6 siung bawang putih yang sudah dihaluskan
  • Garam dan merica secukupnya
  • Kaldu ayam 1 sdm
  • 190 ml air
  • 19 sdm tepung tapioka
  • 1 butir telur.

Selanjutnya untuk langkah membuatnya sebagai berikut.

Campurkan semua bahan dan aduk sampai merata kemudian tambahkan air dan telur. Setelah itu bentuk sesuai selera.

Panaskan minyak dan kemudian masukan adonan yang sudah dibentuk dan goreng sampai kecokelatan. Makanan siap disajikan.

Ayam Bakar Teflon

Ayam bakar dengan bumbu sederhana menjadi resep yang sederhana, simak bahannya berikut ini.

  • Setengah kg ayam yang sudah dipotong
  • 1 sachet bumbu racik instan ayam goreng
  • Gula merah secukupnya
  • 3 sdm kecap manis
  • Serai
  • 3 lembar daun salam
  • 1 sdm mentega
  • 400 ml air
  • Saus sambal secukupnya

Berikut ini langkah membuatnya.

Pertama ungkep ayam terlebih dahulu dengan menggunakan bumbu instan, serai, daun salam, gula merah dan kecap kemudian masukkan air. Aduk secara merata dan mulai ungkep, pastikan masih tersisa air untuk nanti menjadi tambahan olesan saat membakar.

Bumbu olesan diambil dari air sisa ungkep ayam tadi ditambahkan dengan mentega dan juga saus sambal secukupnya, aduk sampai rata.

Panaskan teflon dan bakar ayam dengan bumbu olesan, setelah matang makanan siap disajikan.

Demikianlah rekomendasi resep masakan yang mudah dibuat di rumah.

10 Destinasi Wisata Kuliner Indonesia Bikin Kalap

Indonesia mempunyai keberagaman kuliner khas yang kaya akan cita rasa yang lezat dan juga terkenal. Tidak sedikit pula para wisatawan mancanegara sengaja mengunjungi Tanah Air untuk menikmati kelezatan kuliner lokal. Wisatawan lokal dari berbagai daerah juga saling mengunjungi dan tak sedikit menggunakan sewa bus pariwisata murah Jakarta untuk mengunjungi kota-kota di Indonesia untuk sekadar mencicipi kelezatan kulinernya.

Kota Wisata Kuliner Terbaik di Indonesia

Sebagai warga negara Indonesia Anda patut berbangga hati karena tidak hanya kekayaan alam dan budayanya saja namun kelezatan kulinernya juga sangat berlimpah dan terkenal ke penjuru dunia. Dilansir dari beberapa sumber, menyebutkan bahwa Indonesia memiliki daftar makanan yang berada di peringkat teratas mengalahkan masakan dari Italia, Yunani dan juga Spanyol.

Tak heran jika Indonesia memperoleh sebutan sebagai pemimpin kuliner terbaik di ASEAN bahkan posisinya juga hampir setara dengan Jerman yang memiliki makanan lezat. Bagi Anda yang ingin menjelajahi wisata kuliner di Indonesia, berikut ini adalah daftar destinasi wajib yang harus Anda kunjungi.

1. Bandung

Jawa Barat menduduki destinasi kuliner pertama yang wajib dikunjungi karena daerah ini sangat terkenal dengan makanan khas yang selalu ada di setiap daerah sebut saja batagor, es cendol, surabi, cimol, cilok dan masih banyak lagi pasti ada di daerah Anda kan. Beralih dari kota Metropolitan biasanya kebanyakan orang ibu kota akan berkunjung ke Bandung untuk sekadar rehat sejenak dan mencicipi kuliner yang sangat lezat.

2. Yogyakarta

Siapa yang tidak kenal Yogya, kota ini sangat terkenal akan angkringannya yang tersebar di seluruh kota. Rasanya memang belum lengkap jika mengunjungi Yogya namun belum pernah mencicipi kuliner malamnya. Menu wajib yang ada di angkringan di antaranya sego kucing, aneka bacem, sate-satean dan minuman seperti es teh, es jeruk, kopi joss, kopi susu dan lain sebagainya.

Selain angkringan dan menu yang disebutkan tadi, nasi gudeg juga menjadi makanan khas asli Jogja yang tak boleh untuk dilewatkan. Makanan manis yang satu ini sangat wajib untuk dicicipi jika berlibur ke Jogja.

Lihat juga : 10 Pulau di Indonesia dengan Keindahan Tak Terlupakan

3. Jakarta

Tidak hanya kemacetannya saja yang tersorot namun berbagai kuliner legendaris mulai dari menu tradisional hingga western juga wajib untuk dicoba. Berbagai menu legendaris yang populer seperti soto Betawi, mie ayam Gondangdia, bakmi gang kelinci, bubur Kwang Tung, nasi uduk, dan asinan tersebar di berbagai restoran yang berderet di sepanjang jalan.

4. Surabaya

Pernah mencicipi rawon? Jika pernah, tentu Anda sudah tahu kan dari mana asal makanan lezat yang satu ini. Ya, makanan ini berasal dari Jawa Timur, daerah ini memang menghadirkan surganya makanan khas yang identik dan unik berbeda dengan daerah lainnya.

Rawon memiliki warna khas kehitaman yang berisi daging sapi atau kambing dengan rasa unik namun sangat lezat. Kelezatannya sudah terbukti hingga penjuru negeri bahkan negara asing juga banyak yang mengakui kelezatannya. Tidak hanya rawon saja yang hitam, sambal petis Jawa Timur juga sangat khas dengan warna hitam yang unik dan wajib untuk dicoba.

5. Bogor

Bagi yang hobi makan camilan, kota Bogor adalah surganya. Bogor mungkin memang identik sebagai kota hujan karena curah hujannya yang tinggi. Namun dibalik itu semua kota ini juga menyuguhkan kuliner lezat yang tak boleh untuk dilewatkan, sebut saja talas bogor, laksa bogor, asinan dan toge goreng.

Bagi yang ingin bepergian bersama rombongan dari Jakarta ke Bogor, sewa bus pariwisata murah Jakarta adalah jawabannya. Bepergian seru bersama-sama rasanya sangat asyik jika menggunakan bus dibanding menggunakan bus. Oleh karena itu Anda bisa menggunakan layanan sewa bus pariwisata di sini.

6. Medan

Tidak hanya di Pulau Jawa saja, destinasi kuliner lezat khas Indonesia selanjutnya berasal dari kota Medan yang berada di Sumatera. Nyatanya selebritas tanah air ternyata banyak yang membuka usahanya di kota Medan khususnya di bidang kuliner. Bika ambon dan sirup markisa menjadi menu paling favorit dan oleh-oleh khas Medan yang wajib untuk Anda coba jika datang ke kota ini.

7. Palembang

Masih berada di Pulau Sumatera, kota selanjutnya adalah Palembang yang memiliki menu kuliner andalan Pempek. Makanan yang satu ini memiliki cita rasa khas ikan tenggiri yang nikmat dan banyak sekali penggemarnya.

Selain pempek ada juga menu wajib lainnya yang harus dicoba jika berkunjung ke sini diantaranya ada es kacang merah atau tempoyak tekwan dan juga mie celor yang fenomenal. Menu kuliner di berbagai daerah mungkin terbilang unik dan asing bagi para wisatawan dan pendatang. Namun hal itulah yang membuat menarik dan tak boleh dilewatkan karena Anda akan merasakan pengalaman mencicipi berbagai kuliner nikmat yang tersebar di seluruh Indonesia.

8. Semarang

Kembali lagi ke Pulau Jawa, kota selanjutnya ini ada di daerah Jawa Tengah tepatnya ibu kotanya yaitu kota Semarang. Setiap daerah memiliki menu andalannya tersendiri yang merupakan menu makanan tradisional yang sudah ada sejak dahulu. Proses pembuatan dan pengolahannya bahkan ada juga yang masih menggunakan resep tradisional khas bumbu nusantara yang sangat identik.

Jika berkunjung ke Semarang maka ada makanan yang tak boleh dilewatkan sebagai oleh-oleh diantaranya ada tahu bakso, bandeng presto, soto khas Semarang dan masih banyak lagi.

9. Makassar

Setiap orang memiliki tingkat nafsu makan yang berbeda-beda ada yang sangat lahap ada juga yang selalu tidak berselera setiap makanan dihidangkan. Jika Anda memiliki masalah tersebut maka mencoba menu makanan khas Makassar bisa menjadi alternatif karena Makassar selalu memiliki cara dalam meningkatkan selera makan.

Berbagai menu kuliner yang dihadirkan khas Makassar ini memiliki cita rasa dengan bumbu mantap khas rempah Indonesia. Menu tersebut diantaranya ada coto Makassar yang sudah populer di berbagai daerah, tanpa harus pergi ke Makassar kini Anda sudah bisa mencobanya. Namun mencicipi kuliner khas di tempatnya langsung adalah kewajiban tersendiri bagi penikmat kuliner.

Selain itu ada juga sop konro dan juga mie titi yang tak kalah populer, lalu untuk menu minumannya Anda bisa mencoba makanan penutup berupa es pisang ijo yang sudah ngehits. Bagaimana mendengar nama menunya saja sudah membuat Anda tergiur kan?

10. Cirebon

Ingin mencoba berwisata kuliner mencicipi menu-menu seperti di zaman kolonial? Maka Anda haus pergi menuju Cirebon, tidak hanya menu modern saja yang populer namun menu tradisional khas Cirebon juga wajib dicicipi seperti empal gentong, nasi jamblang dan masih banyak lagi. Jika ingin pergi ke Cirebon tidak ada salahnya menggunakan sewa bus pariwisata murah Jakarta supaya perjalanan liburan Anda lebih asyik.

Demikian beberapa rekomendasi destinasi wisata kuliner di Indonesia yang bisa Anda cicipi.

Kuliner Khas Indonesia Penggugah Selera Para Wisatawan

Somtou.com – Luas wilayah yang besar dengan kekayaan budaya yang luar biasa membuat Indonesia juga dikenal sebagai salah satu surga kuliner di mata wisatawan. Ada banyak kuliner khas yang tentu menggugah selera bahkan digemari berbagai karyawan dari dalam maupun luar negeri.

Kuliner Khas Indonesia yang Menggugah Selera

Dari ribuan jenis kuliner yang terdapat di seluruh pelosok negeri, terdapat sejumlah makanan khas yang namanya bahkan sudah mendunia. Bahkan banyak turis asing sengaja datang ke Indonesia untuk mencicipi berbagai makanan khas tersebut. Berikut sejumlah makanan khas yang sering kali menjadi incaran para pelancong dari berbagai daerah.

Nasi goreng

Siapa sih yang tidak kenal dengan kuliner satu ini? Banyak wisatawan, terutama dari mancanegara, begitu penasaran ingin mencicipi nasi goreng yang hadir dalam berbagai varian. Rasanya lezat dan terbilang sangat mudah dibuat.

Mulai dari nasi goreng kampung, nasi goreng Jawa, nasi goreng seafood, dan sebagainya. Bisa dibilang, setiap daerah dan penjual sudah pasti memiliki ciri khas masing-masing dalam mengolah nasi goreng tersebut.

Nasi goreng juga mudah ditemukan sebagai menu sarapan pagi hingga makan malam. Disajikan dengan telur mata sapi, acar, hingga tentu saja kerupuk sebagai pendamping. Meskipun tidak benar-benar berasal dari Indonesia, namun kuliner ini tetap menjadi salah satu menu yang wajib dicoba oleh wisatawan asing yang datang ke Indonesia.

Sate

Sate juga menjadi salah satu menu wajib wisatawan yang harus dicoba ketika berada di Indonesia. Kuliner ini menggunakan daging, termasuk ayam, sapi, kambing, kelinci, bahkan kuda atau kerbau yang dipotong dadu kemudian direndam dengan bumbu lalu dibakar.

Terlebih, sate merupakan makanan yang sangat mudah dijumpai di berbagai daerah, bahkan setiap daerah memiliki ciri khas sate tersendiri. Mulai dari Sate Padang, Sate Madura, Sate Klathak, Sate Lilit, dan sebagainya.

Adapun yang membedakan antara satu varian sate dengan varian lainnya umumnya dari pemilihan daging, cara pengolahan, hingga saus pelengkapnya. Selain itu penyajiannya juga berbeda, ada yang menggunakan nasi, ketupat, hingga lontong.

Mie

Kuliner di Indonesia juga banyak yang terbuat dari mie. Entah itu mie goreng, mie rebus, bihun, bahkan mie ayam. Semua varian mie tersebut disajikan dengan berbagai versi, mulai dari menggunakan potongan daging, telur mata sapi, dan sayuran.

Di setiap daerah bahkan memiliki varian yang berbeda. Sebagai contoh mie Aceh, mie tek-tek, mie godhog, dan sebagainya. Meskipun berasal dari peleburan kuliner Tiongkok di Indonesia, varian mie tetap menjadi salah satu kuliner khas yang banyak ditemukan di Indonesia.

Wisatawan yang berkunjung ke suatu daerah umumnya juga akan mencari olahan khas setempat. Sebagai contoh jika berkunjung ke daerah Dieng di Jawa Tengah, Anda tentu akan mencari mie ongklok. Atau ketika berkunjung ke Palembang, jangan lupa untuk mencicipi mie celor dengan kuahnya yang sangat lezat.

Lihat juga : Tingkatkan Produktivitas Dengan Gunakan Teknik Belajar yang Efektif

Bakso

Bisa dibilang, bakso menjadi salah satu kuliner yang terdapat di setiap daerah. Ada berbagai jenis dan varian bakso yang disediakan dengan ciri khas bahan maupun penyajiannya. Sampai saat ini pun, kuliner bakso juga sudah banyak dimodifikasi menjadi kekinian.

Sebut saja Bakso Malang yang begitu terkenal di Indonesia. Atau Bakso Wonogiri yang patut Anda coba ketika berkunjung ke sekitar Jogja-Solo-Wonogiri. Rasakan juga sensasi Bakso Balungan ala Demak yang disajikan dengan tulang dan daging yang masih menempel.

Bakso juga tidak harus selalu identik dengan penyajian menggunakan kuah panas. Di berbagai event seperti pasar malam, banyak penjual menjajakan bakso dengan cara dilumuri aneka bumbu lalu dibakar. Penyajian ini tidak jarang menjadi daya tarik bagi wisatawan mancanegara.

Rendang

Bagi pecinta kuliner tentu sudah tidak asing lagi dengan makanan khas yang satu ini. Ya, rendang menjadi salah satu makanan yang bahkan sudah mendunia karena pernah dinobatkan sebagai makanan terenak di dunia.

Rendang dibuat dari daging sapi dengan berbagai jenis rempah-rempah pilihan. Termasuk di dalamnya seperti lada, lengkuas, jahe, kunyit, bawang merah, bawang putih, dan bumbu-bumbu lengkap lainnya. Tidak mengherankan kalau rendang juga awet selama beberapa hari.

Kuliner khas Sumatera Barat ini dikenal dengan cara masak yang lama dan kerap disajikan pada berbagai acara. Karena kelezatannya, banyak olahan kuliner yang meleburkan rendang dengan sejumlah olahan lain seperti Kebab Rendang, Spaghetti Rendang, sampai Rendang Sushi Roll.

Nasi Padang

Tidak lengkap rasanya kalau membicarakan kuliner enak namun tidak menyebutkan nasi padang. Ya, kuliner ini termasuk salah satu makanan yang banyak dibicarakan oleh para wisatawan dengan penyajian dan rasanya yang khas serta menggugah selera.

Nasi Padang sejatinya merupakan nasi putih yang disajikan dengan berbagai jenis lauk khas Padang seperti rendang, gulai ikan, ayam pop, sambal ijo, daun singkong rebus, dan sebagainya. Cara menyajikannya juga menarik, mulai dari menyantap semua menu di meja hingga memilih langsung makanan apa yang akan disantap.

Banyak wisatawan dan orang asing yang datang ke Indonesia akan sangat penasaran dengan kuliner yang satu ini. Terlebih karena rasanya yang sangat lezat karena dibumbui oleh berbagai jenis rempah dan bumbu alami.

Lihat juga : 10 Tempat Wisata Dengan Spot Foto Instagramable

Soto

Satu lagi kuliner khas Indonesia yang juga kerap disandingkan dengan jenis makanan berkuah terenak di dunia, yakni Soto. Uniknya, penyebutan kuliner ini bisa berbeda di tiap daerah. Ada yang menyebutnya Soto, Coto, Sauto, Sroto, dan sebagainya.

Umumnya, soto dibuat dengan daging ayam atau daging sapi menggunakan sup dengan kuah kaldu berwarna kekuningan. Kuah ini terbuat dari bumbu-bumbu dasar seperti kunyit, bawang merah, bawang putih, kemiri, dan sebagainya. Ada juga soto yang disiram menggunakan kuah bening maupun kuah santan.

Selain penyebutan yang berbeda di berbagai daerah, penyajiannya juga terbilang unik. Sebut saja Soto Kudus dengan tauge rebus, Sroto Sokaraja dengan bumbu kacang, atau Coto Makassar dengan ketupatnya. Sukses bikin ngiler, bukan?

Pempek

Bicara mengenai Palembang tentu tidak akan ketinggalan untuk membahas kuliner khasnya, yakni Pempek. Kuliner ini terbuat dari ikan tengiri, toman, atau gabus yang dihaluskan. Kemudian dicampur dengan tepung sagu dan bumbu halus, lalu diuleni dan direbus.

Penyajiannya harus melalui proses penggorengan dulu, kemudian dinikmati menggunakan kuah cuko yang terbuat dari rebusan gula merah dan cuka. Salah satu hal lain yang menjadi daya tarik adalah penamaan beberapa jenis pempek, seperti kapal selam, lenjer, hingga pempek keriting.

Bagi para wisatawan yang berkunjung ke Palembang, tidak lengkap rasanya kalau tidak mencoba hingga membawa oleh-oleh pempek. Cita rasanya yang gurih, asam, hingga pedas menjadikan pempek sebagai salah satu camilan favorit banyak pelancong.

Gudeg

Bagi para pelancong yang berkunjung ke Yogyakarta, tentu tidak akan kesulitan mendapatkan kuliner khas yang satu ini. Makanan khas yang terbuat dari nangka muda yang dimasak dengan santan dan daun jati selama berjam-jam ini dikenal dengan rasanya yang cenderung manis.

Dalam satu porsi gudeg biasanya disajikan dengan kuah santan kental (areh), ayam kampung, telur, serta tahu tempe dan krecek. Buat Anda yang berencana membawa gudeg sebagai oleh-oleh, saat ini sudah tersedia gudeg kaleng yang tidak kalah otentik dengan yang ada di Jogja.

Selain terbuat dari nangka muda, di daerah Bantul terdapat varian gudeg yang dinamakan Gudeg Manggar. Manggar sendiri merupakan bunga kelapa yang masih muda sehingga rasanya lebih gurih-manis. Anda pernah mencobanya?

Gado-gado

Buat Anda yang suka makanan sehat, gado-gado bisa menjadi pilihan yang tepat. Makanan khas Betawi ini terbuat dari berbagai sayuran rebus seperti kangkung, bayam, wortel, selada, timun yang kemudian ditambah dengan irisan tempe dan disiram saus kacang.

Di Jawa Barat atau Jawa Tengah, terdapat makanan yang serupa dan dinamakan Lotek. Penyajiannya juga tidak jauh berbeda menggunakan sayuran rebus dan saus kacang yang lebih kuat dan manis karena menggunakan bawang putih, kencur, serta asam Jawa.

Anda dapat menyantap gado-gado secara langsung. Akan tetapi, tidak jarang juga makanan ini disantap dengan lontong atau nasi putih sebagai pendamping. Bagi para wisatawan, umumnya menyantap gado-gado sebagai menu sarapan atau makan siang.

Bebek Betutu

Anda yang tengah berada di Bali jangan lewatkan menu kuliner khas yang satu ini, yakni bebek betutu. Bagi masyarakat Bali, menu ini menjadi salah satu kuliner kebanggaan dan dapat ditemukan secara mudah di berbagai restoran.

Cara masaknya juga terbilang unik, yakni dengan menggunakan bebek utuh yang dibungkus daun pisang, kemudian dibungkus lagi menggunakan pelepah pinang sampai rapat. Selanjutnya, bebek tersebut ditanam dalam lubang tanah, lalu ditutup dengan bara api selama 6-7 jam.

Prosesnya yang panjang terbayar dengan daging bebek yang empuk dengan aroma dan cita rasa yang khas. Umumnya, makanan ini disajikan dengan sambal matah dan sayuran rebus sebagai lalapan. Jika berkunjung ke Bali, jangan lupa menjajal kuliner ini, ya!

Bubur sagu

Jika berkunjung ke daerah timur Indonesia seperti Ambon atau Papua, Anda tentu tidak boleh lupa mencicipi kuliner khas yang satu ini. Dinamakan Bubur Sagu atau Papeda yang umumnya disajikan menggunakan lauk ikan dan kuah kuning.

Bubur sagu sendiri memiliki cita rasa yang manis dan gurih khas sagu. Dibuat dari tepung sagu, gula, daun pandan, air, dan garam. Makanan ini sering hadir di berbagai acara penting sehingga masuk ke dalam kuliner tradisional dan bersejarah.

Selain berbagai list makanan di atas, tentunya ada banyak lagi kuliner khas yang banyak diincar oleh para wisatawan, baik dari dalam maupun luar negeri. Sebut saja kuliner seperti tongseng, gulai, woku, rawon, sup konro, dan sebagainya.

Selain itu, kuliner khas lain seperti cendol, es pisang ijo, wedang ronde, bir plethok, dan berbagai minuman khas Indonesia lainnya juga tidak boleh Anda lewatkan ketika berkunjung ke suatu daerah.

Itulah beberapa makanan khas menurut Somtou yang sering kali menjadi incaran para wisatawan. Hampir semuanya akrab di telinga kita, bukan? Beberapa di antaranya bahkan dinobatkan sebagai makanan terenak di dunia sehingga menjadikan wisatawan asing tertarik berkunjung ke Indonesia untuk mencicipinya.

10 Makanan Indonesia yang Terkenal di Seluruh Dunia

Somtou.com – Selain memiliki destinasi wisata yang indah, Indonesia juga memiliki wisata kuliner yang mendunia. Bahkan setiap daerah memiliki makanan khasnya yang kini dikenal dunia. Salah satunya rendang, yang menjadi makanan terenak di dunia.

Ada banyak sekali makanan lezat asli buatan Indonesia yang kini dikenal di seluruh penjuru dunia. Tidak hanya rendang, ada banyak makanan Indonesia lainnya yang kini menjadi favorit wisatawan mancanegara.

Bahkan jika Anda jalan-jalan ke luar negeri, Anda mungkin akan menemukan makanan ini yang dijual di restoran Indonesia. Hampir setiap makanan khas daerah memiliki ciri khasnya sendiri, mulai dari bahan-bahannya hingga cita rasanya.

Tak heran, banyak wisatawan yang terpesona dengan makanan khas Indonesia yang rasanya sungguh enak dan bahan-bahan asli yang tidak mungkin ditemukan di luar negeri.

Rekomendasi Makanan Indonesia Terlezat yang Wajib Dicoba

Makanan Indonesia memiliki cita rasa otentik. Bahkan di banyak festival kuliner luar negeri, banyak orang yang menyajikan makanan Indonesia karena rasanya yang unik dan lezat.

Hampir semua orang menunjukkan respon positif dari masakan Indonesia. Padahal, masakan Indonesia memiliki bumbu yang kaya rasa dengan rempah-rempah yang hanya ditemukan di Negara ini.

Sudah jadi rahasia umum jika makanan Indonesia memiliki cita rasa yang kuat. Di Asia Tenggara sendiri, makanan asal Indonesia yang paling menjadi favorit banyak orang karena cita rasa yang lezat.

Berikut ini beberapa rekomendasi makanan khas Indonesia yang terkenal di penjuru dunia:

Rendang

Siapa yang tak pernah mencoba masakan khas Sumatera Barat yang satu ini? Rendang dinobatkan menjadi makanan terenak nomor 1 di dunia. Bagaimana tidak, proses memasaknya saja menghabiskan waktu minimal 4 jam.

Masakan khas Padang ini dibuat dari daging sapi yang dibumbui dengan rempah-rempah pilihan. Daging sapi ini akan dimasak selama minimal 4 jam hingga kuah mengering dan membuat daging berwarna hitam pekat. Karena dimasak dalam waktu yang cukup lama, bumbu yang dihasilkan akan melekat pada daging dan rasanya sangat lezat.

Rendang memiliki cita rasa yang khas karena kaya akan rempah-rempah. Mulai dari santan, lada, cabai, bawang merah, bawang putih, jahe, dan rempah alami lainnya.

Karena proses memasaknya yang lama, rendang bisa bertahan hingga berhari-hari dengan rasa yang tetap sama. Inilah mengapa rendang banyak ditemukan di luar negeri, karena banyak orang yang menyukainya.

Nasi Goreng

Siapa yang tidak pernah mendengar atau mencoba Nasi Goreng, makanan yang mudah ditemui di mana saja. Tidak hanya di restoran terkenal, banyak pedagang nasi goreng yang berjualan di pinggir jalan dengan cita rasa yang otentik.

Nasi goreng merupakan salah satu kuliner khas Indonesia yang sudah mendunia. Bahkan, memasaknya pun sangat mudah. Hampir semua wisatawan yang pernah berkunjung ke Indonesia pasti mencoba Nasi Goreng.

Tidak hanya satu jenis, nasi goreng di Indonesia memiliki banyak varian rasa yang bisa disesuaikan dengan selera masing-masing. Mulai dari nasi goreng Jawa, nasi goreng ijo nasi goreng mawut, nasi goreng seafood dan lainnya.

Nasi goreng sangat mudah untuk dimasak, apalagi dengan bahan-bahan yang seadanya. Anda hanya membutuhkan nasi, bawang putih, lada, kecap manis, sayuran atau daging untuk menambah cita rasa.

Biasanya nasi goreng menjadi hidangan makan malam atau sarapan, karena rasanya yang ringan dan lezat. Jika Anda ingin mencoba beragam rasa nasi goreng, cobalah untuk berburu kuliner malam karena banyak pedagang nasi goreng yang wanginya tidak tertahankan dan pasti membuatmu lapar.

Lihat juga : Teknologi Nirkabel (Wireless): Pengertian, Jenis-jenis & Kelebihannya

Bakso

Bakso merupakan makanan asli Indonesia yang dikenal di seluruh penjuru dunia. Makanan olahan daging sapi ini juga dinobatkan menjadi salah satu makanan terlezat yang ada di Indonesia.

Bahkan di Indonesia sendiri, pedagang bakso ada di mana-mana. Mulai dari bakso gerobak, warung bakso hingga di restoran terkenal. Setiap daerah memiliki cita rasa bakso yang berbeda-beda.

Bakso khas solo, memiliki kuah keruh karena dibuat dari kaldu sapi yang lezat dan berempah. Sedangkan bakso malang dengan ciri khasnya kuah bening dan pelengkap yang lezat, seperti pangsit rebus, pangsit goreng dan tahu.

Ada beberapa daerah lainnya yang memiliki ciri khas baksonya sendiri. Rasanya akan dikenali dari kuah kaldunya, semakin keruh warna kuah kaldunya makan bakso tersebut memiliki rasa yang semakin berempah.

Soto

Senada dengan bakso yang berkuah, Soto juga menjadi salah satu makanan asli Indonesia yang terkenal dengan cita rasa yang lezat. Makanan sejenis sup ini cocok di lidah semua orang, bahkan wisatawan asal luar negeri.

Di Indonesia sendiri, ada banyak daerah yang memiliki masakan soto khasnya. Mulai dari soto banjar, soto Lamongan, soto Betawi, soto Bandung dan sebagainya. Hampir setiap daerah memiliki masakan soto dengan rasa yang berbeda-beda, namun semuanya lezat.

Bahan dasarnya sendiri berbeda-beda, ada yang membuat soto dari daging ayam dan daging sapi. Untuk pelengkapnya, biasanya soto menggunakan mie, bihun, sayuran atau kerupuk untuk menambah cita rasa lezatnya.

Ada juga daerah yang memasak soto dengan campuran santan. Namun ada juga daerah yang memasak soto dengan kuah bening yang dibuat dari kaldu. Makanan ini sangat lezat jika dimakan saat hangat.

Sate

Sate merupakan salah satu makanan Indonesia terlezat yang dikenal dunia. Bahkan Anda bisa menjumpai restoran Indonesia di luar negeri yang menjual sate.

Sate biasanya dibuat dari daging ayam yang dicincang kecil, namun ada juga yang dibuat dari daging sapi, kelinci atau kambing. Untuk membuat sate, ada bumbu khusus yang digunakan untuk marinasi daging agar meresap.

Setelah dimarinasi, daging akan ditusuk menggunakan tusuk sate dan dibakar hingga matang. Untuk menambah cita rasa, Anda bisa menambahkan kecap atau sambal kacang yang dibuat dari rempah-rempah.

Ada banyak sekali jenis sate di Indonesia yang berasal dari berbagai daerah. Seperti Sate Madura, Sate Padang, Sate Klathak, Sate Ambal, dan lainnya.

Gado-gado

Makanan khas Jakarta ini menjadi salah satu makanan yang menyehatkan dan terkenal di seluruh dunia. Bagaimana tidak, makanan sehat ini dipenuhi sayuran yang disiram saus kacang dengan rasa yang gurih.

Biasanya gado-gado dilengkapi dengan sayuran seperti wortel, kangkung, selada, timun dan tempe. Inilah mengapa gado-gado menjadi makanan sehat karena tidak mengandung lemak tinggi dan memiliki cita rasa gurih yang manis.

Gado-gado biasanya dinikmati dengan lontong. Anda bisa membeli gado-gado dengan harga yang sangat terjangkau. Biasanya gado-gado menjadi santapan ringan saat sarapan.

Anda bisa menikmatinya bersama kerupuk atau gorengan agar semakin terasa lezat. Banyak juga restoran Indonesia yang ada di luar negeri yang menjual menu gado-gado karena bahan-bahannya mudah didapatkan dan cara memasaknya mudah.

Nasi Padang

Jika rendang menjadi makanan terlezat di dunia, maka nasi padang juga harus menjadi makanan terlezat selanjutnya. Rendang dan nasi padang tidak bisa dipisahkan meskipun di rumah makan padang tersedia banyak lauk yang tidak kalah lezat.

Nasi padang memiliki banyak sekali lauk yang enak. Seperti gulai tunjang, daging cincang, ayam pop dan lainnya. Setelah lauk disajikan, untuk pelengkapnya Anda akan diberikan daun singkong dan sambal hijau khas Padang.

Jangan heran jika Anda membungkus nasi padang di restoran padang, porsi nasi yang Anda dapatkan akan sangat banyak. Nasi padang terkenal jika dibungkus, maka Anda akan mendapat porsi yang lebih banyak.

Nasi dengan cita rasa gurih ini akan disiram dengan kuah gulai atau kuah rendang. Jadi saat Anda membungkusnya untuk dibawa pulang, kuah dan nasi sudah bercampur dan membuat rasa nasi padang yang sangat lezat.

Lihat juga : Rekomendasi Buku Terbaik Dalam Berkarir

Pempek

Makanan khas Palembang ini juga menjadi salah satu makanan khas Indonesia yang mendunia. Cita rasanya sangat khas, karena dibuat dari daging ikan tenggiri dan kuah cuko yang asam pedas.

Pempek biasanya dijadikan oleh-oleh, namun jika mencoba di Palembang Anda bisa merasakan cita rasa yang unik dan khas. Pempek dan cuko harus dinikmati bersama, karena membuat rasa yang gurih, asam dan manis.

Ada banyak jenis pempek yang ada seperti lenjer, kapal selam, pempek telur, ada’an dan sebagainya.

Rawon

Makanan olahan daging sapi ini merupakan makanan khas Surabaya. Kuahnya hitam dan pekat karena dibuat dari kluwek, namun cita rasanya sangat lezat dan berempak.

Makanan sejenis sup ini juga cocok disajikan saat hangat. Rasanya ringan dan berempah, apalagi dilengkapi dengan telur asin, tauge dan taburan bawang goreng di atasnya. Jangan lupa untuk menyantap kerupuk udang saat makan rawon.

Meskipun kuahnya hitam, rawon ternyata sangat lezat. Rawon juga menjadi salah satu menu yang pasti ada di restoran Indonesia yang ada di luar negeri. Karena ini merupakan makanan khas Indonesia dengan rempah-rempah yang tidak mudah ditemukan di luar negeri.

Sambal

Siapa yang tidak suka sambal? Hampir semua orang Indonesia pasti wajib ada sambal saat makan. Makanan ini memang pedas dan tidak semua orang cocok dengan cita rasa sambal Indonesia.

Bahkan banyak wisatawan yang kesulitan beradaptasi dengan cita rasa sambal yang pedas. Namun banyak juga wisatawan yang membawa oleh-oleh sambal khas Indonesia untuk dimakan di negaranya.

Di Indonesia sendiri, rasanya tidak lengkap jika makan tidak ada sambal. Apalagi sambal yang dibuat fresh, rasa pedas yang menyengat bercampur dengan gurih, manis dan menyegarkan.

Sambal menjadi salah satu makanan yang terkenal di dunia, apalagi sambal buatan Indonesia. Banyak sekali jenis sambal yang perlu dicoba. Mulai dari sambal terasi, sambal matah, sambal bawang, sambal ijo dan lainnya.

Hampir setiap daerah di Indonesia memiliki ciri khas sambalnya masing-masing. Tidak semua sambal itu pedas, Anda bisa menyesuaikan jumlah cabai jika ingin menikmati sambal yang tidak terlalu pedas.

Beberapa makanan khas Indonesia di atas sudah sangat terkenal di luar negeri. Bahkan menurut Somtou, Anda bisa mendapatkan makanan di atas dengan mudah, jika menemukan restoran asal Indonesia.

Karena masakan Indonesia memiliki cita rasa yang otentik, mungkin akan berbeda jika disantap di luar negeri. Masakan Indonesia menjadi salah satu masakan paling terkenal di dunia karena cita rasa rempah yang khas.

Info Kuliner Terkenal di Dunia, Nasi Goreng!

Somtou.com – Siapa yang tidak mengenal nasi goreng? Yap, bisa dipastikan semua orang sudah mengetahui. Bahkan tidak sedikit yang begitu menggemari kuliner berbahan nasi ini.

Nasi goreng merupakan salah satu sajian berbahan nasi yang dimasak kembali dengan cara digoreng dengan tambahan beragam bumbu serta bahan makanan lain seperti halnya daging, telur, sayuran, tomat dan lain sebagainya.

Di Indonesia sendiri nasi goreng sudah menjadi makanan wajib yang ada setiap harinya. Nah, untuk lebih lengkapnya simak penjelasan seputar nasi goreng di bawah ini ya!

Sejarah Nasi Goreng

Nasi goreng adalah salah satu cita rasa khas Indonesia yang kelezatannya telah terkenal hingga ke berbagai negara di seluruh dunia. Walaupun nasi goreng dikenal sebagai makanan yang berasal dari Indonesia, namun nyatanya makanan ini bukanlah asli dari Indonesia.

Lantas, nasi goreng ini berasal dari mana?

Nasi Goreng awalnya merupakan makanan masyarakat China zaman dahulu. Makanan ini telah dikonsumsi 4000 tahun sebelum masehi oleh masyarakat Tionghoa atau China kuno. Resep pertama dari nasi goreng ditemukan di Yangzhou, di Provinsi Jiansu, China.

Adapun nasi goreng yang ditemui dan dikonsumsi sekarang ini telah mendapatkan banyak modifikasi di Indonesia.

Masyarakat China tidak menyukai nasi yang telah dingin. Oleh karena itu, zaman dahulu masyarakat China yang nasinya sudah dingin lalu dimasak kembali hingga menjadi nasi goreng dengan tambahan bumbu dan rempah tertentu.

Ketika dimasak kembali ternyata rasanya sangat enak. Dan sejak saat itu nasi goreng jadi makanan yang digemari hingga sekarang ini. Tak hanya menyajikan rasa yang enak, nasi goreng juga membantu mengurangi nasi yang terbuang karena sudah dingin.

Bagaimana Nasi Goreng Tersebar di Indonesia?

Ketika telah menjadi makanan pokok di China, kemudian banyak dari masyarakat China yang merantau dan mulai mengenalkan nasi goreng ke negara-negara lain di seluruh dunia. Masyarakat China yang menetap di negara-negara lain juga mencoba membuat sajian nasi goreng tersebut sesuai dengan racikan bumbu dari tempat yang didiami.

Dan dari sinilah tercipta cita rasa nasi goreng khas Indonesia yang sesuai dengan lidah dari masing-masing orang di Tanah Air. Hingga sekarang ini sudah sangat banyak sekali nasi goreng yang bertebaran di seluruh wilayah Tanah Air dengan keunikannya masing-masing.

Satu hal lagi yang perlu diketahui, ternyata nasi goreng sendiri tidak hanya terkenal di Indonesia. Hampir sebagian besar negara Asia telah mengenal makanan ini. Menu nasi goreng dapat dijumpai di berbagai resto di Malaysia, Singapura hingga Thailand. Namun bumbu yang digunakan tetap disesuaikan dengan lidah masing-masing masyarakatnya.

Varian Nasi Goreng Asal Indonesia

Sebagai makanan yang sudah sangat di populer di Indonesia, nasi goreng telah hadir dalam beragam varian yang mana dibuat berdasarkan dengan selera dari pembuatnya.

Meskipun pembuatannya mudah, yang mana dilakukan dengan menggoreng telur, bumbu serta ditambahkan dengan nasi, kecap, saus tomat, daging dan lain sebagainya membuat makanan ini menjadi begitu bercita rasa khas Nusantara.

Di beberapa wilayah di Tanah Air, nasi goreng hadir dengan tambahan bahan makanan yang sesuai dengan cita rasa penduduknya. Nah berikut ini 6 varian nasi goreng di Tanah Air yang begitu dikenal.

Nasi Goreng Kambing

Pertama ada nasi goreng kambing. Nasi goreng ini jadi salah satu varian yang banyak disukai oleh sebagian besar masyarakat di Tanah Air. Umumnya, nasi goreng kambing ini dijumpai di lapak-lapak yang digelar malam hari di daerah tertentu.

Selain itu nasi goreng kambing juga dapat dijumpai di restoran yang menyediakan berbagai menu dari olahan kambing. Bila menyukai nasi goreng dengan tambahan daging di dalamnya, nasi goreng kambing dapat menjadi pilihan untuk penyuka nasi goreng.

Nasi goreng ini dimasak dengan campuran bawang merah dan bawang putih yang ditumis bersama-sama dengan nasi dan irisan daging kambing. Setelah dimasak sedikit matang, lalu ditambahkan dengan irisan cabai dan bumbu lain seperti garam, kecap dan juga lada.

Sebelum disajikan, nasi goreng kambing akan ditambahi beberapa topping seperti tomat, mentimun, bawang goreng, acar hingga kerupuk di atasnya.

Nasi Goreng Jawa

Varian nasi goreng selanjutnya adalah Nasi Goreng Jawa. Nasi goreng ini menjadi varian nasi yang sangat populer di kalangan masyarakat di Tanah Air. Nasi goreng ini kebanyakan disajikan oleh penjual nasi goreng keliling di malam hari.

Namun tidak sedikit juga dari rumah makan yang menyediakan nasi goreng Jawa ini. Di mana pembuatannya dilakukan dengan menggunakan anglo atau tungku bakar zaman dahulu.

Nasi goreng khas Jawa ini pembuatannya dengan menggunakan bumbu dan rempah khas Jawa yang dicampur dengan suwiran ayam potong dan juga telur yang didadar. Tidak lupa juga ditambahkan kecap, garam, lada untuk membuat cita rasa nasi goreng terasa.

Biasanya Nasi Goreng Jawa disajikan dengan cabai hijau yang terpisah. Di mana cabai hijau tersebut diletakkan di pinggir nasi goreng untuk dimakan bersama dengan nasi goreng. Bagi penyuka pedas dapat langsung mengambil cabai hijau yang dikehendaki.

Nasi Goreng Seafood

Varian nasi goreng selanjutnya yang cukup terkenal di Tanah Air adalah Nasi Goreng Seafood. Ya, nasi goreng ini sangat cocok sekali bagi penggemar hidangan seafood. Nasi goreng ini biasanya banyak dijumpai pada rumah makan seafood yang juga menyajikan hidangan olahan seafood.

Nasi goreng seafood ini disajikan dengan berbagai seafood yang cukup menggugah selera, seperti udang, cumi, kepiting hingga scallop. Tak hanya menikmati nasi yang digoreng dengan bumbu khusus saja. Aroma seafood juga dapat dirasakan menyatu dengan nasi goreng yang disajikan dengan topping tambahan seperti kerupuk, timun dan juga tomat.

Lihat juga : Tingkatkan Produktivitas Dengan Gunakan Teknik Belajar yang Efektif

Nasi Goreng Mawut

Varian nasi goreng yang populer di Indonesia selanjutnya adalah Nasi Goreng Mawut. Namanya cukup unik di telinga sebagian besar masyarakat. Nasi goreng yang berasal dari Pulau Jawa ini memang punya nama yang cukup unik namun banyak penggemarnya.

Dinamakan dengan Nasi Goreng Mawut karena nasi digoreng bersamaan dengan beragam bahan makanan lain seperti sayuran hijau, suwiran ayam, kol dan juga ditambahkan dengan mie. Tidak lupa juga beragam bumbu seperti bawang putih, merica, garam dan kecap digoreng bersamaan.

Nasi Goreng Babat

Selanjutnya ada Nasi Goreng Babat. Nasi goreng satu ini dikenal berasal dari kota Semarang, Jawa Tengah. Seperti halnya nasi goreng kebanyakan, nasi goreng ini dibuat dengan bumbu yang sama yang terdiri atas bawang putih, cabai merah, garam, lada dan kecap.

Ketika bumbu telah ditumis dan tercium harum. Masukkan kocokan telur dan orak-arik hingga matang. Setelah itu tambahkan babat sapi yang sudah dibumbui sebelumnya bersama dengan nasi yang akan digoreng. Aduk hingga merata dan Nasi Goreng Babat siap disantap.

Nasi Goreng Gila

Varian nasi goreng yang populer di Tanah Air selanjutnya adalah Nasi Goreng Gila. Namanya cukup unik di telinga masyarakat. Karena gila sendiri identik dengan kondisi manusia yang tidak pada lazimnya.

Sedangkan Nasi Goreng Gila ini karena isi dari nasi goreng tersebut berbagai macam bahan makanan seperti halnya suwiran ayam, potongan bakso, sosis, telur orak-arik yang mana digoreng bersamaan dengan nasi.

Oh iya, menu Nasi Goreng Gila ini hampir ditemui di sebagian besar rumah makan yang menyajikan menu nasi goreng di Indonesia. Ini karena penyuka nasi goreng ini sangatlah banyak.

Biasanya, Nasi Goreng Gila disajikan dengan cita rasa yang pedas dan juga menyengat. Tekstur dari nasi goreng ini juga lebih basah bila dibandingkan dengan nasi goreng yang lain yang mana lebih kering.

5 Fakta Menarik Seputar Nasi Goreng

Seperti yang telah diketahui, sebagai makanan favorit sebagian besar masyarakat di Tanah Air. Nasi goreng punya sederet fakta menarik yang perlu diketahui. Apa saja itu? Berikut ulasannya

Nasi goreng menjadi menu andalan Bung Hatta

Dilansir dari buku Sekitar Proklamasi pada tahun 1981, Bung Hatta pernah menyebut bahwa dirinya pernah dihidangkan nasi goreng dan juga ikan sarden sebagai menu sahur di kediaman Laksamana Maeda. Ini terjadi pada bulan Ramadhan di tahun 1945 sebelum peristiwa Proklamasi Kemerdekaan Indonesia.

Nasi goreng identik dengan makanan orang miskin

Bruce King dalam buku berjudul Street Food Around the World An Encyclopedia (2013) menyebutkan bahwa nasi goreng merupakan makanan yang banyak dikonsumsi oleh petani di China. Keluarga petani yang miskin tersebut memasak kembali nasi yang telah dingin dengan aneka bumbu untuk dimakan keesokan harinya.

Karena hal tersebut, Bruce menyebut bahwa nasi goreng adalah makanan bagi orang miskin. Meskipun begitu, stigma yang coba dibangun tersebut tidak mempengaruhi sama sekali pandangan masyarakat khususnya di Asia terkait dengan nasi goreng sebagai cita rasa kuliner yang jarang ditemui di negara Barat.

Nasi goreng makanan terenak nomor dua di Indonesia

Hampir sebagian besar masyarakat mengetahui bahwa rendang merupakan makanan paling enak di Indonesia, bahkan di Asia. Namun apakah pembaca mengetahui apa makanan terenak selanjutnya? Ya, jawabannya adalah nasi goreng.

Nasi goreng berhasil dinobatkan menjadi makanan paling enak nomor dua setelah rendang pada tahun 2017. Penilaian ini dilakukan oleh 35 ribu voter yang tersebar di seluruh dunia.

Nasi goreng sendiri dipilih sebagai makanan terenak karena memiliki cita rasa yang pedas dan gurih pada saat disantap. Tidak heran jika nasi goreng juga disajikan di berbagai restoran berbintang yang ada di kota-kota besar di Tanah Air.

Dapat dinikmati pagi maupun malam

Fakta unik lagi seputar nasi goreng adalah makanan ini dapat dinikmati sebagai menu sarapan ataupun menu makan malam. Umumnya ibu rumah tangga akan membuatkan sarapan nasi goreng kepada keluarga ketika pagi hari.

Dan hal tersebut juga telah dipraktikkan di sebagian besar hotel-hotel di Indonesia. Sarapan nasi goreng menjadi alternatif pilihan yang banyak disukai oleh masyarakat. Selain sarapan, rupanya nasi goreng juga dapat disantap di malam hari.

Ini dapat diketahui dari banyaknya penjual nasi goreng yang mulai berjualan ketika malam tiba. Tidak sedikit dari masyarakat yang memilih menu makan malamnya dengan nasi goreng berbagai varian yang sesuai dengan lidah masing-masing.

Demikian informasi dari Somtou.com seputar nasi goreng sebagai menu makanan favorit dan terkenal di seluruh dunia. Semoga bermanfaat

Lihat juga : 10 Makanan Indonesia yang Terkenal di Seluruh Dunia

Beragam Menu Makanan Nusantara yang Wajib Dicoba di Berbagai Daerah

Somtou.com – Setiap daerah di wilayah Nusantara pastinya punya ciri khas masing-masing, termasuk juga makanannya. Umumnya setiap makanan dari daerah dapat ditemui di daerah asal makanan tersebut. Namun dengan tingginya arus globalisasi sekarang ini makanan khas daerah dapat dinikmati di berbagai wilayah lain.

Makanan daerah diciptakan dari budaya dan bahan pangan yang tersedia di daerah tersebut. Hal ini yang membuat cita rasa di setiap daerah berbeda-beda.

Nah, untuk mengetahui informasi menarik seputar makanan daerah ini, simak ulasan selengkapnya di bawah ini ya!

Pengertian Makanan Daerah

Makanan daerah dapat diartikan sebagai makanan umum yang biasa dikonsumsi oleh penduduk setempat selama beberapa generasi. Makanan tersebut terdiri atas hidangan yang sesuai dengan selera penduduk lokal dan disesuaikan dengan bahan dan budaya lokal.

Seorang pakar makanan mengatakan bahwa makanan khas daerah adalah jenis makanan yang memiliki kaitan erat dengan sebuah daerah. Di mana makanan tersebut diwariskan dari generasi ke generasi dengan tidak mengurangi cita rasa makanan yang dihidangkan.

Makanan daerah sering kali menjadi identitas sebuah kelompok masyarakat yang jadi pengenal di tengah-tengah perkumpulan masyarakat global. Sehingga dapat dikatakan bahwa makanan daerah merepresentasikan penduduk, budaya dan kearifan lokal yang sesuai dengan daerah tertentu.

Ciri Makanan Daerah

Seperti yang telah dijelaskan, makanan daerah memiliki ciri khas tersendiri yang menggambarkan kondisi daerah tertentu. Semisal daerah pegunungan yang punya ketersediaan makanan seperti umbi, kacang dan padi maka makanan khas daerah pegunungan tidak akan jauh dari bahan aslinya tersebut.

Begitu pula dengan daerah pantai, umumnya bahan makanan yang tersedia berasal dari laut seperti udang, ikan laut, cumi dan lainnya. Guna mengetahui jelasnya, berikut ciri dari makanan daerah yang dapat diketahui

Alat tradisional yang digunakan

Alat tradisional yang digunakan menggambarkan ciri khas dari makanan daerah tertentu. Penggunaan alat tradisional tersebut menjadi identitas dari mana makanan tersebut berasal.

Resep makanan

Resep makanan juga menjadi ciri khas dari makanan daerah yang telah dikenal secara turun temurun dari generasi-generasi awal yang menciptakannya.

Pengolahan bahan

Biasanya makanan daerah diketahui dari bahan yang diolah dari usaha tani daerah tersebut ataupun yang ada di pasar daerah lokal.

Teknik masakan

Guna memperoleh cita rasa yang diinginkan, maka teknik memasak setiap daerah akan berbeda sesuai dengan alat, bahan dan juga selera penduduk lokal yang diinginkan.

Lihat juga : Teknologi Nirkabel (Wireless): Pengertian, Jenis-jenis & Kelebihannya

Ragam Menu Makanan Khas Nusantara

Indonesia adalah negara yang amat sangat kaya dengan suku dan budaya. Hal tersebut juga melingkupi dengan kulinernya. Setiap daerah di Tanah Air memiliki ciri khas kuliner masing-masing yang sayang jika tidak dicobanya.

Nah berikut ini beragam menu makanan khas Nusantara yang dapat dijumpai di berbagai daerah.

Rendang Padang

Siapa yang tak kenal makanan khas daerah satu ini. Yap, Rendang menjadi makanan khas Indonesia sangat populer dan telah terkenal hingga ke seluruh dunia. Makanan yang berasal dari Tanah Minang ini menyajikan daging sapi berbumbu yang sangat gurih.

Bahan utama rendang ialah daging sapi yang telah direbus di dalam santan yang mana disertai dengan bumbu lain seperti jahe, bawang merah, cabai merah, laos, kunyit, bawang putih, kayu manis, cengkeh, pala hingga asam kandis.

Waktu memasak menjadi hal penting yang diperhatikan ketika menghidangkan makanan khas Sumatera Barat ini. Setidaknya butuh waktu sekitar empat jam untuk memasak rendang hingga empuk dan bumbunya meresap.

Tidak sedikit juga yang memasak dengan waktu yang lebih lama guna mendapatkan daging rendang yang kering yang telah menyatu dengan bumbu rendang. Kemudian rendang disajikan dengan nasi putih hangat.

Pempek Palembang

Makanan khas daerah di Nusantara selanjutnya masih datang dari wilayah Sumatera. Pempek menjadi makanan yang kini banyak dijumpai di setiap tempat di Tanah Air. Makanan khas yang berasal dari Palembang, Sumatera Selatan ini banyak digemari oleh masyarakat.

Pempek terbuat dari adonan ikan yang telah digiling dengan halus bersamaan dengan tepung tapioka guna menambah kekenyalan dan juga tekstur pempek. Ada berbagai macam jenis pempek yang biasanya dijumpai di masyarakat.

Jenis pempek tersebut antara lain pempek lenjer, kapal selam, kulit, keriting hingga pempek lenggang. Berbagai jenis pempek tersebut disesuaikan dengan bentuk dan juga bahan tambahan yang digunakan untuk mengisi pempek tersebut. Seperti halnya pempek kapal selam yang mana menggunakan telur di dalamnya.

Pempek disajikan dengan cara digoreng terlebih dahulu hingga renyah lalu disajikan dengan irisan timun dan kuah cuko yang gurih serta rasanya sedikit asam.

Sate Padang

Masih dari Sumatera, makanan selanjutnya yakni Sate Padang. Pembaca sekalian pastinya telah mengetahui asal makanan ini dari mana. Ya, sate ini berasal dari Padang, Sumatera Barat.

Tidak seperti kebanyakan sate yang dijual di berbagai wilayah di Tanah Air. Sate Padang ini memiliki ciri khas pada bumbunya yang berisi jahe, jinten, lengkuas dan juga cabai. Bumbu tadi dihaluskan lalu ditumis hingga aromanya harum.

Sebagian dari bumbu digunakan untuk merendam sate serta membuat sausnya. Daging yang telah direndam dengan bumbu tersebut kemudian dibakar sampai matang dan selanjutnya disajikan di atas piring dan disiram dengan saus yang berasal dari bumbu rempah tadi.

Nasi Liwet

Kuliner khas daerah selanjutnya adalah Nasi Liwet yang berasal dari daerah Solo, Jawa Tengah. Nasi Liwet ini banyak ditemukan di sudut-sudut kota Solo. Umumnya Nasi Liwet disajikan di waktu pagi hari. Namun tidak jarang juga nasi liwet ditemukan di pinggir jalan pada malam hari.

Nasi Liwet sendiri isinya yakni nasi yang telah dimasak dengan kaldu ayam dan juga santan. Selain itu ditambah juga dengan daun salam serta serai supaya rasanya semakin harum dan sedap. Biasanya ditambahkan juga suwiran ayam, sambal goreng dan telur.

Cita rasa dari Nasi Liwet ini dapat dirasakan dari gurihnya santan yang telah meresap hingga ke dalam nasi dan pedasnya sambal yang dapat menggugah selera penikmat kuliner.

Rawon

Kuliner khas daerah selanjutnya adalah Rawon. Kuliner dari Jawa Timur ini kaya akan cita rasa rempah di dalamnya. Rawon tersaji dengan warna hitam yang berasal dari kluwek, yakni buah pada pohon kepayang.

Sebelum dimasak, kluwek ini haruslah direbus dan diperam dalam abu selama kurang lebih satu bulan. Hal ini dilakukan untuk fermentasi pada racun kluwek sehabis dipetik.

Tidak hanya kluwek, pada rawon juga ditambahkan bumbu lain seperti kemiri, jahe, kunyit, garam dan cabai merah. Daging pada rawon terlebih dahulu direbus bersama bumbu rempah tersebut hingga benar-benar matang. Tak lupa dimasukkan juga toge di dalam rawon.

Setelahnya rawon dapat disajikan dengan sepiring nasi yang sedang hangat. Rasa rawon memiliki paduan gurih antara beragam rempah dengan daging yang ada di dalamnya.

Gudeg

Siapa tidak kenal dengan makanan dari kota Pelajar ini. Gudeg merupakan cita rasa khas Yogyakarta yang terkenal manis dan juga gurih. Makanan gudeg ini sangat banyak sekali dijumpai di Yogyakarta hingga kota Yogyakarta juga dikenal sebagai Kota Gudeg.

Bahan utama dari gudeg adalah nangka yang telah direbus bersama dengan santan, gula aren, daun salam, lengkuas dan serai. Perebusan dilakukan hingga emput dan bumbu dapat tercampur dengan sempurna dengan nangka.

Biasanya gudeg disajikan dengan nasi hangat, telur rebus, suwiran ayam dan juga sambal goreng krecek yang diisi dengan kulit sapi yang kenyal.

Kerak Telor

Hidangan khas Nusantara selanjutnya berasal dari daerah Ibukota. Orang-orang menyebutnya dengan nama Kerak Telor. Hidangan kerak telur ini merupakan hidangan khas dari budaya masyarakat Betawi.

Kerak telor merupakan hidangan yang terdiri atas nasi ketan, telur goreng yang digoreng dalam panekun dan ditaburi dengan kelapa parut yang sudah digoreng serta bawang merah goreng.

Guna membuat kerak telor, penjual biasanya akan mengambil ketan yang telah direndam dan dimasak di atas waja yang sudah dipanaskan dengan arang. Lalu telur dimasukkan hingga matang. Jika sudah matang, penjual akan membalikkan telur tersebut untuk disajikan.

Lumpia

Rasanya kuliner Indonesia tidak ada habisnya, selanjutnya ada Lumpia yang terkenal dari kota Semarang. Bila dilihat dari sejarahnya, lumpia ini merupakan jajanan tradisional yang berasal dari negeri Tiongkok.

Lumpia sendiri merupakan olahan tepung beras yang dibentuk menjadi sebuah lembaran tipis untuk kemudian diberi beragam isian seperti telur, rebung, sayuran segar, daging hingga makanan laut di dalamnya.

Bila berkunjung ke Semarang, lumpia dapat dengan mudah di pinggiran jalan ataupun di beberapa gerai makanan yang khusus menjual lumpia.

Sate Lilit

Jika berkunjung ke Bali, pastinya pernah menemukan sate yang banyak dijumpai di warung makan di sana. Ya, namanya Sate Lilit. Kuliner khas Bali ini menjadi ikon yang sangat mudah ditemukan di berbagai lokasi wisata yang ada di Bali.

Beberapa warung makan di Denpasar, Badung, Ubud, dan Gianyar menyajikan sate lilit khusus yang dikenal hingga mancanegara.

Tidak seperti kebanyakan sate pada umumnya, sate lilit merupakan sate yang bentuknya seperti gumpalan adonan yang berbahan daging. Gumpalan adonan daging tersebut ditusuk dengan sate. Oh iya, sate ini tidak dibakar ya. Jadi penyajiannya secara langsung dengan tambahan bumbu kacang yang punya cita rasa khas Bali.

Ayam Betutu

Kuliner lain khas Bali selanjutnya adalah Ayam Betutu. Kuliner ini jadi hidangan wajib yang harus dicoba pada saat berlibur ke Bali. Pembuatannya membutuhkan proses yang rumit dan juga waktu yang lama.

Pertama, ayam utuh diberi lapisan daun pinang. Selanjutnya diberi bara sekam dan dikubur dalam tanah selama kurang lebih delapan hingga sepuluh jam.

Namun seiring dengan berkembangnya cara memasak ayam betutu ini, sekarang ayam betutu dapat dinikmati dengan cepat dan rasanya juga tidak kalah dengan ayam betutu yang pembuatannya membutuhkan waktu yang lama tersebut.

Sop Konro

Selanjutnya ada kuliner yang berasal dari Makassar, Sulawesi Selatan. Namanya adalah Sop Konro. Sop ini disajikan dengan warna hitam yang berasal dari kluwek serta tambahan ketumbar di dalamnya.

Cita rasa dari sop konro ini pedas dan punya aroma rempah yang kuat. Ini karena campuran beragam rempah seperti pala, ketumbar, kunyit, kayu manis, daun jeruk, salam dan cengkih yang dimasak sebagai bumbu dari sop konro ini.

Demikian pembahasan dari Somtou.com mengenai ragam menu makanan Indonesia dari berbagai daerah di Nusantara. Sekian dan terima kasih.

7 Jenis Sambal Khas Indonesia yang Pedasnya Favorit

Somtou.com – Bagi para pecinta makanan pedas, makan tanpa sambal serasa masakan yang kurang garam. Terutama di kuliner Indonesia, sambal menjadi makanan pelengkap yang khas dari berbagai daerah yang ada. Karena memang jenis sambal bukan hanya ada satu jenis saja, namun ada puluhan jenis sambal yang bisa Anda cicipi saat berada di Indonesia.

7 Jenis Sambal Khas Indonesia yang Pedasnya Harus Dicoba

Banyak yang memilih untuk melengkapi kulinernya dengan sambal karena efektif untuk meningkatkan selera makan. Berbagai jenis sambal yang ada bisa membuat Anda ketagihan untuk mengonsumsinya. Masing-masing daerah memiliki sambal khas dari daerah tersebut dengan kelezatan dan keunikan tersendiri.

Sambal sendiri adalah olahan masakan yang terbuat dari bumbu bawang putih, bawang merah, cabai merah/rawit/hijau dan lainnya yang dihaluskan dengan cara diulek. Beberapa jenis sambal dibuat dengan cara bahan digoreng terlebih dahulu, namun ada juga yang membuat sambal dengan bahan yang masih mentah. Beberapa sambal juga mendapat tambahan buah segar hingga ikan atau cumi asin sehingga menambah cita rasanya semakin nikmat.

Di bawah ini adalah ulasan singkat tentang 7 jenis sambal khas Indonesia yang pedasnya sudah terkenal dan harus Anda coba.

Sambal Terasi

Terasi adalah bahan pelengkap masakan yang terbuat dari nasi, garam dan udang rebon yang diproses secara fermentasi, kemudian campuran bahan dihaluskan kemudian dipadatkan hingga siap untuk digunakan. Bagi sebagian orang, aroma terasi mungkin agak sedikit kurang sedap. Namun tidak untuk sebagian orang lainnya yang sangat menyukai cita rasa dari terasi beserta aromanya.

Sambal terasi sendiri terbuat dari bahan cabai merah, cabai rawit, bawang merah, bawang putih, garam, gula Jawa dan tambahan tomat secukupnya sehingga rasanya segar. Sebelum diuleg, bahan sambal digoreng terlebih dahulu baru kemudian dihaluskan dengan ulekan. Untuk bahan terasi beberapa orang memilih untuk menggorengnya bersama bahan sambal, namun ada juga yang memilih untuk membakarnya untuk membuat aroma dan cita rasanya keluar lebih maksimal.

Sambal terasi yang sudah halus bisa di masak kembali hingga matang sempurna, cara ini biasanya dipilih oleh mereka yang ingin menyimpan sambal sehingga bisa awet tahan lama. Namun jika Anda ingin langsung menyantapnya tanpa harus dimasak lagi, pun tak mengapa. Sambal terasi cocok untuk berbagai jenis kuliner seperti ikan bakar atau goreng, ayam bakar atau goreng hingga sajian sayur bening bayam serta tempe goreng pun sudah lezat dengan pelengkap sambal.

Sambal Bawang

Sambal bawang memiliki ciri khas dengan aroma bawang yang kuat. Menjadi salah satu jenis sambal yang bisa dengan mudah dibuat di rumah, sekaligus dengan bahan yang mudah diperoleh. Bahan yang dibutuhkan untuk membuat sambal bawang terdiri dari bawang putih, cabai rawit, garam, gula pasir dan terasi (opsional).

Untuk membuat sambal bawang ini, Anda bisa mengulek atau menghaluskan semua bahan tersebut hingga halus kemudian menumisnya sebentar. Sambal bawang cocok untuk dimakan bersama lauk telur dadar, ayam atau bebek goreng yang pastinya bisa menghabiskan persediaan nasi di rumah.

Sambal bawang bisa diolah dengan cara direbus, ditumis atau disiram dengan minyak panas setelah diulek lembut. Penggunaan bahan bawang putih diklaim bisa memberikan manfaat untuk membantu meningkatkan kekebalan tubuh sekaligus untuk mengurangi rasa sakit.

Sambal Ijo

Sambal yang memiliki ciri khas dengan warna hijau merupakan sambal khas daerah Padang. Bahan yang dibutuhkan untuk membuat sambal ijo adalah cabai hijau, bawang merah, bawang putih dan tomat hijau. Rasa dari sambal ijo sendiri lebih cenderung gurih dan berminyak.

Di rumah makan Padang, sambal ijo disajikan untuk menemani berbagai lauk masakan Padang yang bercita rasa pedas. Secara umum, sambal ijo sendiri memang tidak menawarkan rasa pedas tingkat tinggi karena dibuat hanya dengan menggunakan cabai hijau. Sambal ini bisa disantap setelah terlebih dahulu ditumis dan diberi bumbu agar supaya rasanya lebih gurih.

Sambal ijo lebih nikmat untuk disantap bersama dengan menu kuliner Indonesia ikan atau ayam bakar dengan nasi yang hangat. Jika Anda ingin membuat sambal ijo yang bebas bau langu dari cabai hijau, bisa mencoba menambahkan daun jeruk sehingga baunya tersamarkan.

Sambal Bajak

Merupakan jenis sambal khas Indonesia asli dari daerah Jawa Timur yang biasanya diberikan pada para petani yang sedang membajak sawah. Ciri khas dari sambal ini adalah memiliki tekstur yang halus sehingga tak terlihat sisa potongan tomat atau cabai di dalam sambal. Untuk rasa, sambal ini menawarkan rasa pedas manis, sangat cocok untuk Anda yang tak begitu menyukai rasa pedas.

Jika Anda sedang berkunjung ke area Jawa Timur atau Jawa Tengah, akan mendapatkan sambal ini disajikan di warung makan secara cuma-cuma. Untuk Anda yang ingin menikmati lezatnya makanan dengan sambal namun khawatir karena memiliki lambung yang sensitif dianjurkan untuk memilih sambal bajak. Sambal ini bukan hanya memiliki rasa yang tak terlalu pedas, namun juga umumnya disajikan dalam kondisi sudah matang sehingga aman untuk lambung.

Sekilas, sambal bajak ini memiliki penampilan yang hampir sama dengan sambal terasi. Namun jika Anda mencium aromanya, maka bisa dipastikan mana yang sambal terasi dan mana yang sambal bajak. Aroma sambal bajak juga memiliki aroma khas yang menjadi ciri tersendiri.

Sambal Matah

Jenis sambal yang berikutnya adalah sambal matah yang merupakan sambal khas daerah Bali. Rasa yang ditawarkan oleh sambal matah adalah pedas yang sangat terasa sehingga cocok untuk Anda pecinta rasa pedas yang menggigit. Rasa pedas maksimal diperoleh dari bahan sambal yang tak dimasak terlebih dahulu alias dalam kondisi mentah.

Untuk membuat sambal matah, Anda memerlukan bawang merah, bawang putih, cabai merah, daun jeruk limau, serai, garam dan minyak yang diulek hingga lembut. Beberapa orang menyebut sambal ini sebagai sambal iris karena bahan yang dibutuhkan dipersiapkan dengan cara diiris-iris saja. Penggunaan bahan serai membuat aroma sambal matah pun semakin terasa menggoda.

Perlu diketahui bahwa sambal matah ini sudah sangat popular bahkan hingga ke luar negeri. Salah satu hal yang menjadikan sambal ini popular hingga mancanegara adalah karena berasal dari Bali yang banyak dikunjungi oleh para wisatawan mancanegara. Sensasi sambal mentah yang disiram dengan menggunakan minyak panas juga menjadi daya tarik tersendiri dari penyajian sambal matah.

Sambal Roa

Jenis sambal berikutnya adalah sambal yang khas berasal dari daerah Manado. Sambal ini dibuat dengan menggunakan campuran daging ikan roa panggang yang sudah disuwir dan dihaluskan kemudian dicampur dengan bumbu khas yang sudah ditumis terlebih dahulu. Sambal ini juga sudah popular hingga mancanegara karena banyak turis asing yang menjadikan sambal roa ini menjadi suvenir atau oleh-oleh.

Untuk rasa yang ditawarkan dari sambal roa ini adalah rasa pedas gurih. Anda harus mencoba sedikit dahulu jika memiliki riwayat alergi ikan laut. Sambal ini bisa disajikan dengan kuliner bubur sehingga bisa meningkatkan cita rasa yang dimilikinya.

Kebanyakan ikan roa dijual dalam kondisi sudah dimasak dengan proses pengasapan. Ikan roa adalah jenis ikan khas Manado yang tidak ditemukan didaerah lainnya terkecuali perairan wilayah Sulawesi. Sambal roa ini juga disajikan dalam bentuk matang sehingga banyak yang mengemasnya dalam bentuk kemasan sachet atau botol.

Lihat juga : 10 Tempat Wisata Dengan Spot Foto Instagramable

Sambal Kacang

Jenis sambal yang berikutnya adalah sambal kacang yang terbuat dari bahan kacang tanah yang dihaluskan. Kebanyakan orang menambahkan cabai di dalam proses pembuatannya sehingga memberikan rasa pedas sesuai selera. Di Indonesia sendiri sambal kacang ini digunakan untuk menjadi saus aneka kuliner seperti siomay, sate, nasi uduk, gado-gado, batagor, ketoprak dan berbagai kuliner khas Indonesia lainnya.

Bahkan sebagian orang juga menggunakan sambal kacang untuk menjadi saus cocolan yang lezat untuk camilan yang digoreng seperti pastel, risol, bakwan, mendoan dan lain sebagainya.

Sambal kacang sendiri juga memiliki beragam jenis sambal yang pembuatannya disesuaikan dengan jenis kuliner yang akan menjadikannya pelengkap. Seperti misalnya untuk bumbu sambal kacang kuliner gado-gado biasanya menggunakan bumbu kacang yang diberi bumbu tambahan berupa kencur sehingga rasanya lebih segar.

Itulah kurang lebih ada 7 jenis sambal khas Indonesia yang pedasnya favorit untuk para pecinta kuliner Indonesia pedas. Melihat varian sambal yang semakin banyak jumlahnya, tak heran jika semakin banyak orang yang mulai menikmati kuliner dengan pelengkap sambal yang pedas.

Tahukah Anda Apa Saja Manfaat Sambal?

Konsumsi sambal ternyata bisa memberikan manfaat yang sangat baik untuk kesehatan tubuh. Ada banyak manfaat yang bisa Anda dapatkan jika menikmati kuliner dengan pelengkap sambal. Namun tentu saja Anda juga harus mengingat kondisi lambung, jika sensitif maka sebaiknya hindari konsumsi sambal yang sangat pedas.

Di bawah ini adalah beberapa manfaat dari konsumsi sambal untuk kesehatan tubuh.

Untuk membantu menyehatkan organ jantung

Diketahui makanan yang pedas lebih efektif untuk membantu menurunkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh. Kolesterol jahat adalah jenis kolesterol yang bisa meningkatkan risiko penyakit jantung dan stroke.

Membantu meredakan peradangan yang terjadi

Konsumsi sambal juga dipercaya bisa membuat peradangan yang terjadi pada tubuh bisa sedikit reda. Sifat cabai yang mempunyai kegunaan anti-peradangan menjadi lebih maksimal setelah dicampur dengan berbagai bumbu rempah bermanfaat lainnya.

Membantu meredakan rasa sakit

Ternyata konsumsi sambal juga bisa membantu Anda untuk meredakan rasa sakit yang terasa. Hal itu disebabkan karena adanya kandungan capsaicin pada cabai yang menjadi bahan utama dalam pembuatan sambal.

Menyehatkan organ pencernaan

Kandungan capsaicin yang ada di dalam bahan cabai juga bisa membantu menyehatkan organ pencernaan dalam tubuh. Apalagi jika kondisi organ pencernaan sedang mengalami peradangan, tentunya bisa teratasi dengan baik melalui konsumsi sambal.

Lihat juga : Rekomendasi Buku Terbaik Dalam Berkarir

Membantu mencegah munculnya risiko kanker

Kandungan capsaicin juga memiliki manfaat lainnya, yaitu bisa meningkatkan proses apoptosis yang menjadi sebuah tahapan matinya berbagai sel yang sudah tak dibutuhkan oleh tubuh. Sehingga efeknya adalah juga bisa mematikan dan membuang sel kanker sehingga tidak tumbuh serta berkembang dalam tubuh.

Itulah beberapa ulasan dari Somtou.com tentang jenis sambal khas kuliner Indonesia dan manfaat untuk mengonsumsi sambal di dalam kegiatan makan setiap harinya.